First meet imagi 2023
Himpunan Mahasiswa Desain Komunikasi Visual (IMAGI) Telkom University Kampus Jakarta sukses mengadakan kegiatan First Meet IMAGI, Sharing Session bertajuk Sinergi Bangun Kampus pada Jumat, 24 November 2023. Acara ini diselenggarakan di Kampus A, Telkom Jakarta, Daan Mogot, dari pukul 09.00 hingga 15.00 WIB. Kegiatan ini menghadirkan pembicara spesial, yaitu Nurrahma Adilla (Alumni 2021), M. Fauzan [...]
DETAIL